Browsing Kategori: "BERITA UTAMA"
BERITA UTAMA
DPRD Barito Utara Kunjungi Kecamatan-Kecamatan Terpencil
PENAKALTENG, Muara Teweh– Di tengah padatnya agenda legislasi, para wakil rakyat dari DPRD Kabupaten Barito Utara memilih untuk turun langsung ke desa-desa. Mulai 16 hingga 20 April 2025, mereka melaksanakan kunjungan kerja (kunker) dalam…
Dukcapil Palangka Raya Raih ISO 27001
PENAKALTENG, Palangka Raya - Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil (Dukcapil) Kota Palangka Raya berhasil meraih Sertifikat Sistem Manajemen Keamanan Informasi (SMKI) ISO 27001 dari CBQA Global pada 6 Maret 2025. Pencapaian ini menjadi…
Perayaan Jumat Agung Berlangsung Khidmat di Sejumlag Gereja Palangka Raya
PENAKALTENG, Palangka Raya – Peringatan Jumat Agung yang merupakan hari kematian Yesus Kristus berlangsung aman dan khidmat di sejumlah gereja di Kota Palangka Raya, Jumat pagi (18/4/2025).
Salah satu gereja yang melaksanakan ibadah…
Sungai Barito Naik, Warga dan ABK Kapal Terpaksa Tunda Perjalanan
PENAKALTENG, Muara Teweh - Kenaikan drastis permukaan air Sungai Barito hingga mencapai ±13,45 meter pada Jumat (18/4) pagi, membuat kehidupan masyarakat yang bergantung pada sungai terganggu. Bukan hanya lalu lintas pelayaran yang…
Siswa MAN Barito Utara Ukir Kebanggaan di Ajang Paskibraka dan Sains Nasional
PENAKALTENG, Muara Teweh, – Semangat dan dedikasi siswa-siswi MAN Barito Utara Plus Keterampilan kembali membuahkan hasil membanggakan. Dalam waktu berdekatan, belasan siswa sekolah ini berhasil menorehkan prestasi di dua ajang bergengsi,…
Ketua Dewan Pastikan Aspirasi Warga Jadi Prioritas Pembangunan
PENAKALTENG, Muara Teweh - Ketua DPRD Barito Utara, Hj Mery Rukaini, turun langsung memimpin kunjungan kerja (kunker) bersama para wakil ketua dan anggota dewan ke berbagai kecamatan di wilayahnya. Bagi Mery, mendatangi masyarakat di tempat…
Wali Kota Tegaskan Pelayanan Disdukcapil Bebas Pungli dan Profesional
PENAKALTENG, Palangka Raya – Wali Kota Palangka Raya, Fairid Naparin, meninjau langsung pelayanan di Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil (Disdukcapil) Kota Palangka Raya, Selasa (18/4/2025), guna memastikan pelayanan administrasi…
Relokasi PKL, Pemko Harus Pastikan Aspek Kelayakan
PENAKALTENG, Palangka Raya – Wacana relokasi Pedagang Kaki Lima (PKL) ke Pasar Datah Manuah kembali mencuat dan mendapat sorotan dari Anggota Komisi II DPRD Kota Palangka Raya, Tantawi Jauhari.
Ia menegaskan bahwa Pemerintah Kota (Pemko)…
Wali Kota Fairid Terima Kunjungan DPRD Bartim di MPP Huma Betang
PENAKALTENG, Palangka Raya — Wali Kota Palangka Raya, Fairid Naparin, menerima kunjungan kerja Komisi II DPRD Kabupaten Barito Timur di Mal Pelayanan Publik (MPP) Huma Betang, belum lama ini. Pertemuan ini turut dihadiri Penjabat Sekretaris…
Dorong Lembaga Pendidikan Tinggi Unggul dan Berdaya Saing
PENAKALTENG, Palangka Raya - Upaya peningkatan mutu pendidikan tinggi terus menjadi perhatian Pemerintah Kota Palangka Raya dan Pemerintah Provinsi Kalimantan Tengah. Hal ini tercermin dalam dukungan penuh terhadap proses asesmen lapangan…